registry was disabled by administrator 1.Registry Disabled
2. Registry Was enabled...:)

Menanggapi komentar pada chat box oleh KuLoNiKiSHiNTeN maka ada inspirasi untuk membuat postingan ini. Judulnya yaitu Cara untuk Enable Regedit Lewat Command Line karena sekarang kita akan menggunakan command line atau command prompt pada windows. Regedit juga bisa terdisable oleh virus, padahal regedit merupakan tool vital, karena lewat regedit kita dapat mengontrol fungsi-fungsi utama pada windows. Nah, untuk meng-enable-kannya kita dapat menggunakan command line. Pertama-tama buka command line/command prompt, caranya start=>menu=>run=>ketik "cmd" tanpa tanda petik lalu enter, kemudian ketik perintah di bawah ini, sekali lagi tanpa tanda kutip lho...
" REG add HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System /v DisableRegistryTools /t REG_DWORD /d 0 "

Kemudian tekan enter, maka akan keluar konfirmasi:

"Value DisableRegistryTools exists, overwrite(Y/N)?"

Ketikan "y" lalu enter, maka akan ada konfirmasi lagi bahwa operasi telah berjalan sukses. Kemudian sekarang coba ketikan "regedit" lalu enter, sekarang regedit bisa dibuka.:)

6 comments

  1. iQdam // 3 Juli 2009 pukul 13.14  

    dan KaLaU RUN dan CMDnya Di disabLe gimaNa...???


    Bisa GaK yaH...???

  2. Mirsa // 22 Agustus 2009 pukul 07.33  

    klau run di disabled, msuk aja di admnistraro..
    psti bisa kok..
    he.....

  3. Anonim // 31 Agustus 2009 pukul 19.29  

    tetep aja ga bisa,,, katanya disable by administrator nih,,

  4. software gratis // 24 September 2009 pukul 20.22  

    kalau run nya juga di disable gimana tuch bos ??

    ke email ya : andikanis76@gmail.com

    thanks

    software gratis, software free, download gratis, download free

  5. admin // 27 September 2009 pukul 08.01  

    perintahnya disimpen di notepad dengan ekstensi .bat

    terus di eksekusi..

    kalau bingung ne tinggal download aja..

    http://www.4shared.com/file/135765361/99a98074/membuka_registry.html

    ntar kalau ada perintah konfirmasi ketik y lalu enter..^_^

  6. afdil // 2 November 2009 pukul 07.19  

    g bisa tolongin gw